Hukum mengucapkan selamat ulang tahun diganti dengan barakallah fii umrik.
Mungkin ada beberapa orang yang menganggap hari lahir (millad) adalah hari istimewa. Hari yang perlu dirayakan.
Ketika umur seseorang bertambah bukanlah saatnya untuk bersenang-senang, tetapi seharusnya kamu mengingat semakin dekat dengan kematian, sebaiknya kita bermuhasabah seperti ini.
Ucapan ulang tahun islami haruslah dipanjatkan selalu sebab tiap tahunnya orang secara umum akan kembali bertemu dengan bulan dan tanggal ketika pertama kali ia dilahirkan ke bumi atau yang biasa disebut hari ulang tahun. Kebanyakan orang ada yang melakukan sebuah pesta ulang tahun.
Ketika ada teman, sahabat sesama muslim atau keluarga kamu yang sedang milad pasti yang akan terbenak dalam diri kamu adalah mengucapkan kalimat barakallah fi umrik.
Ketika umur seseorang bertambah bukanlah saatnya untuk bersenang-senang, tetapi seharusnya kamu mengingat semakin dekat dengan kematian.
Barakallah fii umrik artinya mendapat berkah dari Allah dalam usiamu, Ucapan ini biasanya digunakan ketika mendapati seseorang sedang milad, atau dalam pergaulan kita disebut dengan ulang tahun. dan berbeda dengan arti barakallahu fiikum yang artinya “Semoga Allah memberikan keberkahan kepadamu” . Alangkah baiknya mulai sekarang kita mengucapkan barakallah fii umrik.
style="font-family: Georgia, Times New Roman, serif;">
Mungkin ada beberapa orang yang menganggap hari lahir (millad) adalah hari istimewa. Hari yang perlu dirayakan, mungkin minimal mentraktir keluarga atau rekan kerja.
Nah… kadang saat orang lain merayakan hari lahirnya, kita bingung akan memberikan ucapan apa? Apakah cukup dengan mengucapkan selamat ulang tahun, happy birthday atau happy born day?
Nah… berikut ini akan di ulas pembahasannya. Simak ya…
Ketika umur seseorang bertambah, bukan saatnya untuk bersenang-senang. Sebaiknya kita bermuhasabah, bukan malah mengadakan pesta hura-hura dengan biaya yang fantastis.
Perayaan ulang tahun merupakan hari raya yang dimunculkan oleh orang-orang kafir. Sementara Nabi shallallahu alaihi wasallam telah bersabda dalam hadits Abdullah bin Umar radhiallahu anhuma:
مَنْ تَشَبَّهَ بِقَوْمٍ فَهُوَ مِنْهُمْ
“Barangsiapa yang menyerupai suatu kaum, maka dia termasuk dari mereka”. (HR. Abu Daud no. 4031).
Na’udzubillah…
Pada hakikatnya, umur kita tidaklah bertambah saat hari lahir tiba, melainkan jatah usia hidup kita semakin berkurang.
Ketika ada anggota keluarga, saudara, teman, sahabat, rekan kerja yang sedang millad, ucapan selamat ulang tahun untuk anak sebaiknya kita ucapkan doa ‘Barakallah fii umrik’ bukan sekadar ucapan selamat. Sepatutnya kita mendoakannya dengan doa ‘semoga mendapat keberkahan dari Allah’ atau ‘Semoga diberkahi Allah’. Dan doa untuk ulang tahun.
Mengapa sebaiknya kita ucapkan ‘Barakallah fii umrik’ yang artinya “semoga mendapatkan berkah dari Allah dalam usiamu” atau “semoga diberkahi Allah di usiamu saat ini” pada orang yang millad?
0 Response to "Mengapa Barakallah Fii Umrik Harus Diucapkan Sebagai Ucapan Ultah Islami?"
Posting Komentar